Search
Search
Close this search box.

Aksi Demo Kilang Pertamina Belum Ada Titik Terang. Rona Fortuna: Perwakilan Ketua Ormas dan LSM Tidak Berhenti Sampai Disini

Aksi Demo Kilang Pertamina Belum Ada Titik Terang. Rona Fortuna: Perwakilan Ketua Ormas dan LSM Tidak Berhenti Sampai Disini

BALIKPAPAN,PROKALTIM – Aksi demo di Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) merupakan lanjutan dari pertemuan sebelumnya dan sidak yang dilakukan komisi IV DPRD Kota Balikpapan kembali digelar.

Titik Demo berada di area Bundaran Karang Anyar dengan di hadiri 28 perwakilan ketua ormas dan LSM yang tergabung dalam Persatuan Ormas Asli Kalimantan (POAK) untuk bertemu pihak pimpinan atau pengambil keputusan atas dasar tuntutan yang belum ada titik terang, pada Kamis (31/8/2023).

Salah satu kordinator aksi demo Rona Fortuna menyampaikan, terima kasih kepada pihak kepolisian yang telah memberikan pengamanan di lapangan dan menyampaikan agar demo tersebut dapat diselesaikan secepatnya dan tidak berlarut-larut.

“Kurang lebih setengah jam pihak pimpinan kilang Pertamina Balikpapan belum juga terlihat dan tidak lama kemudian ada beberapa perwakilan manajemen Pertamina menjumpai para pendemo,” jelas Rona, kepada awak media.

Baca juga  Budiono Dukung Polri Berantas Premanisme di Balikpapan

Dari pertemuan yang terjadi Rona Fortuna bersama dengan pihak dari perwakilan Pertamina tidak membuahkan hasil apa pun dengan alasan tuntutan yang diminta para ketua ormas dan LSM tidak bisa dijawab.

“Karena tidak ada titik terang dari hasil pertemuan diruangan tersebut. Rona Fortuna berserta perwakilan ketua ormas dan LSM kecewa dan keluar dari ruangan,” ungkapnya.

“Aksi demo perwakilan ketua ormas dan LSM ini tidak berhenti sampai disini saja namun akan terus dilakukan sampai tuntutan ini dipenuhi,” pungkasnya. (to)

Agar Tidak Ketinggalan Informasi Terbaru
Ikuti Berita Kami di Google News, Klik Disini

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kaltim News

EO KALTIM

Borneo Land Promosindo percaya bahwa konsumen dan pemahaman pasar adalah cara terbaik untuk mengaktifkan kualitas dan merek

VENDOR EVENT DAN DESIGN

Jasa Tukang Interior, Stand Pameran, Spesial Desain, Partisi Pameran, Panggung, Backdroop, Photobooth, Flooring, Black Curtain, dan Dekorasi Event Lainya

OUTBOUND KALTIM

Outbound merupakan suatu bentuk kegiatan di alam terbuka yang berguna untuk mengembangkan kemampuan di bidang manajemen dan pengembangan diri.

Scroll to Top

PROKALTIM GROUP

Kategori Berita
Daerah

Pendaftaran Kolomnis Kaltimsiana

[gravityform id="3" title="false" description="false" ajax="true"]